Pages

Subscribe:

Ads 468x60px

Jumat, 10 Februari 2012

Diet Tinggi Protein efektif untuk menurunan berat badan?

Akhir-akhir ini para ilmuwan telah menemukan cara yang populer untuk menurunkan berat badan dengan Diet Tinggi Protein,karena dengan Diet Tinngi Protein ternyata dapat membuat rasa kenyang lebih lama. Beberapa penelitian yang pernah dipublikasikan yaitu American Jurnal of Clinical Nutrition telah membuktikan hasil yang lebih memuaskan,mengurangi rasa lapar dan ada penurunan berat badan yang signifikan. 

Cara diet tinggi protein dengan mengurangi asupan lemak hingga 20% ,protein dinaikkan 30% dan hanya dengan karbohidrat 50%,sehingga hasilnya konsumsi 441 kalori lebih rendah setiap harinya dengan diet tinggi protein tsb. Selain mendapatkan hasil penurunan berat badan yang signifikan dengan cara diet tinggi ptotein dibarengi dengan olah raga ternyata juga memperbaiki kadar lemak dalam darah. Asumsinya para peneliti menyatakan diet tinggi protein membantu orang untuk mengontrol nafsu makan dan asupan kalorinya menjadi lebih rendah tanpa terganggu rasa lapar.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar