Pages

Subscribe:

Ads 468x60px

Selasa, 11 September 2012

Cara diet yang sehat dengan minum air putih yang cukup


Kurang minum air putih

Vera Farah Bararah - detikHealth
Senin, 03/09/2012 10:22 WIB
Berbagi informasi terkini dari detikcom
Browser anda tidak mendukung iFrame
 
(Foto: Thinkstock)
Jakarta, Konsumsi air putih mungkin sesuatu yang tidak menjadi prioritas saat tengah diet, terutama jika sedang sibuk dan banyak peekrjaan. Padahal kekurangan konsumsi air putih bisa memberikan dampak terhadap keberhasilan diet.

Jika seseorang tidak minum air putih dengan cukup maka bisa menyebabkan dehidrasi yang dapat memperlambat metabolisme tubuh hingga 3 persen, sehingga kalori yang dibakar jadi lebih sedikit.

sumber http://health.detik.com

Tidak ada komentar:

Posting Komentar